Senin, 26 Maret 2012

AFFILIASI MARKETING

Sebelumnya saya pernah membahas tentang affiliasi marketing ini berikut saya saya coba membahasnya kembali, affiliasi marketing ialah usaha atau bisnis diamana kita memasarkan barang/jasa orang lain yang kita promosikan dan dari hasil promosi tersebut kita memperoleh keuntungan atau komisi dari orang yang barang/jasanya kita promosikan di blog/web kita.

Adapun yang termasuk dalam affiliasi marketing diantaranya :
  • PPS (Pay Per Sale)
Kita mendapatkan komisi setiap ada transaksi penjualan yang terjadi dan tentunya dari link yang kita promosikan. Semakin besar penjualan, semakin besar pula komisi yang kita dapatkan
  • PPC (Pay Per Click)
Kita mendapatkan keuntungan dari setiap pengunjung yang mengunjungi blog/website affiliasi kita

  • PPL (Pay Per Lead)
Kita mendapat keuntungan setiap ada prospek baru yang bergabung atau customer baru yang mendaftar dari link affiliasi kita.
 

BLOG MONETISASI

       Blog monetisasi ialah suatu kegiatan bisnis di dunia maya yang mewadahi bagi orang-orang yang akan berbisnis disini.,.blog monetisasi dapat dilakukan dengan membuat konten-konten atau tulisan-tulisan yang menarik semua orang yang mengunjungi blog/web kita sehingga orang-orang akan tertarik untuk membeli barang-barang yang kita promosikan cara lain pun bisa kita lakukan dengan bekerja sama dengan affiliate marketing.

       Ketika kita mulai menekuni monetisasi blog hal yang paling utama jangan pernah menyerah untuk memulai sesuatu yang baru,berikut jenis-jenis monetisasi blog :
  1. PPC (Paid Per Click)
  2. PTC (Paid To Click)
  3. PPR (Paid Per Review)
  4. PPD (Paid Per Download)
  5. PPS (Paid Per Survey)
  6. Affiliate
  7. Refferal
Begitulah sekilas tentang monetisasi blog semoga bermanfaat...!!!